9 Manfaat Jahe Bagi Tubuh Bikin Awet Muda !
Jahe adalah bumbu dapur yang sering tersedia dan mudah di dapatkan. Selain untuk bahan membuat bumbu masak, jahe sangat bermanfaat untuk dijadikan sebagai bahan ramuan kesehatan tubuh.
Sejak zaman dahulu, masyarakat menggunakan ramuan tumbuhan untuk mengobati berbagai macam penyakit. Tumbuhan jahe mudah ditemukan karena tumbuh subur di Indonesia bahkan dibudidayakan sebagai tanaman obat yang berkhasiat menyembuhkan penyakit dalam.
Rutin mengkonsumsi minuman jahe membuat tubuh sehat dan awet muda. Kandungan jahe untuk kesehatan dapat menangkal berbagai macam penyakit dari dalam tubuh.Khasiat minuman jahe mampu melancarkan peredaran darah pada tubuh. Saat cuaca dingin atau musim penghujan, minuman jahe sangat tepat di konsumsi bersama keluarga.
Berikut beberapa khasiat minuman jahe bagi tubuh, diantaranya:
- Menghilangkan perut kembung
- Melancarkan pencernaan
- Meredakan sakit tenggorokan dan batuk
- Anti radang
- Menghindarkan sakit kepala
- No morning sickness
- Meredakan sakit gigi
- Awet muda
- Meredakan asam lambung, dan lainnya.
Ketika mengkonsumsi minuman jahe akan terasa manfaatnya. Sehat jasmani dan rohani tentu keinginan setiap orang. Bebagai keluhan yang di rasakan lambung atau sistem pencernaan dapat di atasi dengan cara tradisional.
Terasa aman dan nyaman saat merasakan khasiat dari kandungan jahe. Dalam membuat ramuan jahe juga tergantung selera. Misalnya dengan cara di rebus, di panggang, dan campuran sebagai tambahan lainnya.
Ramuan jahe yang lebih mudah ialah cukup dengan di peprek lalu di panggang. Masukan ke dalam gelas dan tambahkan air hangat, bila perlu tambahkan gula arena, dan jeruk nipis. Untuk pelengkap lain ialah madu. Minuman jahe hangat siap di konsumsi.
Rasakan sensasi kenikmatan dan manfaat minuman jahe untuk kesehatan tubuh. Mampu mengatasi bakteri dari dalam, agar tubuh tetap sehat dan bugar. Silahkan dicoba dari minuman jahe, barulah terasa manfaatnya.